KEGIATAN PEMBELAJARAN : P5 ( PROJEK PENGUATAN PROFIL
PELAJAR PANCASILA )
TEMA : KEWIRAUSAHAAN
JUDUL : Karya Cipta Sampah Kita
TUJUAN KEGIATAN P5
● Membentuk karakter Pelajar Pancasila (beriman dan bertaqwa, gotong royong, dan mandiri, dan kreatif)
Peserta didikdapatmengolah bahan bekas menjadi berdaya guna dan bernilai
● Peserta didik mampu menjalin interaksi sosial yang positif dalam lingkungan sekolah.
●Peserta didik terbiasabekerjabersamadalam melakukan kegiatan dengan kelompok (melibatkanduaataulebihorang)
● Peserta didikberanimencoba, tidak mudah menyerah saat mendapatkan tantangan dan adaptif dalam situasi baru.
● Peserta didik dapat mengeksplorasi dan mengekspresikan pikiran dan/perasaannya dalam bentuk karya dan atau Tindakan sederhana serta mengapresiasi karya dan Tindakan yang dihasilkan
-Peserta didik dapat mengenal sampah organik dan an organik
Alur dan Pecapaian Projek Melalui tema “Kewirausahaan” dan mengacu kepada dimensi Profil Pelajar Pancasila, Projek “Cipta Karya Sampah Kita” ini bertujuan untuk membentuk pelajar yang mempunyai kesadaran untuk menjalani hidup yang lebih hemat dan dapat memanfaatkan kembali barang bekas/limbah yang tidak terpakai. Projek ini dimulai dengan tahap pengenalan, dimana pelajar akan mengeksplorasi permasalahan yang ada sekitar dirinya dan lingkungan terdekat, misalnya di rumah dan di sekolah seputar barang-barang bekas yang tidak terpakai. Dalam tahapan ini pelajar akan mengidentifikasi awal permasalahan yang akan menjadi acuan dalam tahapan-tahapan selanjutnya.
Apa kabar anak-anak Bu Guru hari ini? semoga anak sholih sholihah semua selalu dalam keadaan sehat wal’afiyat dan tetap dalam lindungan Allah SWT ya, amiin ....
Tujuan Pembelajaran hari ini adalah peserta didik dapat mengenal sampahorganik dan an organik serta permasalahannya.
Fenomena Sampah
Dalam Undang-undang No 18 Tahun 2008 tentang Pengelolaan Sampah, disebutkan bahwa sampah adalah sisa kegiatan sehari hari manusia atau proses alam yang berbentuk padat atau semi padat berupa zat organik atau anorganik bersifat dapat terurai atau tidak dapat terurai yang dianggap sudah tidak berguna lagi dan dibuang ke ...
Dalam kehidupan sehari-hari manusia pasti menghasilkan sampah, baik itu dari rumah tangga maupun industri. Penting bagi kita untuk mengetahui jenis-jenis sampah sebelum mengelolanya. Klasifikasi sampah dibagi dalam tiga, antara lain sampah organik, anorganik, serta Bahan Berbahaya dan Beracun (B3)
Sampah menjadi salah satu permasalahan yang dialami oleh berbagai negara di dunia karena sifatnya yang sulit diurai, namun keberadaannya semakin meningkat setiap tahun. Masing-masing negara memiliki jumlah yang berbeda dengan berbagai latar belakang penduduk dan kondisi negaranya.
Faktor penyebab perilaku membuang sampah sembarangan pada masyarakat dipengaruhi oleh beberapa faktor yakni faktor sarana dan prasarana yang tidak tersedia dengan persentase sebesar 63%. Kemudian tingkat pendidikan yang rendah sebesar 57%, dan kurangnya dukungan pemerintah desa dalam pengolahan sampah
Dampak membuang sampah sembarangan akan merusak pemandangan, mendatangkan bau yang tidak sedap, mendatangkan banjir level rendah sampai yang tinggi, mendatangkan berbagai penyakit dan dapat mencemari lingkungan. Maka dari itu, mulai sekarang marilah kita membiasakan diri untuk tidak membuang sampah.
Kesimpulan
Alamdulillah kegiatan pembelajaran hari ini berjalan dengan lancar. peserta didik aktif terlibat dalam kegiatan P5
Dapatkan link
Facebook
X
Pinterest
Email
Aplikasi Lainnya
Komentar
Postingan populer dari blog ini
1. Menteri Luar Negeri yang mewakili Indonesia dalam pembentukan ASEAN ialah .. a. Tun Abdul Rozak c. Narcisco Ramos b. Adam Malik d. M. Natsir 2. ASEAN diresmikan pada …………. a. 5 Agustus 1967 c. 7 Agustus 1967 b. 6 gustus 1967 d. 8 Agustus 1967 3. ASEAN adalah kepanjangan dari ………… a. Association of shouth east nation asian c. Association asian of shouoth east asian nation b. Association east of shouth asian nation d. Association of shouth east asian nation 4. Negara anggota ASEAN yang tidak pernah dijajah negara lain adalah………. a. Indonesia b. Malaysia c. Thailand d. Vietnam 5. Berikut ini adalah Negara di kawasan Asia Tenggara, kecuali……… a. Ind...
Hari/Tanggal : Jum'at, 17 Mei 2024 Muatan Pembelajaran : 1. IPAS BAB 6 : Kegiatan ekonomi masyarakat Capaian Pembelajaran: Peserta didik mampu membedakan antara kebutuhan dan keinginan, mengenal nilai mata uang dan mendemonstrasikan bagaimana uang digunakan untuk mendapatkan nilai manfaat/ memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari. Apa kabar anak sholih sholihah......... Semoga kalian semua dalam keadaan sehat wal afiyah ya.... Anak sholih sholihah tujuan pembelajaran yang akan dicapai adalah peserta didik dapat mengidentifikasi jenis-enis usaha dalam bidang ekonomi 1. Negara yang sebagian besar mata pencaharian penduduknya di bidang pertanian disebut negara ......
Hari/Tanggal : Rabu, 04 Desember 2024 Muatan SAS : 1. IPAS 2. TIK Apa kabar anak sholih sholihah......... Semoga anak-anak bu guru semua dalam keadaan sehat wal afiyah ya.... Anak sholih sholihah, Selamat mengikuti Sumatif Akhir Semester, belajarlah dengan tekun dan sungguh-sungguh, serta percaya diri, in sya Allah kesuksesan akan diraih. Sumatif Akhir Semester Rabu esok adalah IPAS dan TIK Semoga anak sholih sholihah dapat mengerjakan dan menyelesaikan soal Sumatif Akhir Semester dengan baik dan benar. Sebelum memulai mengerjakan soal, bacalah doa terlebih dahulu, lalu baca soal dengan saksama. Berikut kisi-kisi IPAS - Pernapasan . Pencernaan...
Komentar
Posting Komentar