Jum'at, 25 Februari 2022 ( Tema 9 ST 2 PB 1 dan 2 )
Hari / Tanggal : Jum'at, 25 Februari 2022 Tema 9 : Menjelajah Angkasa Luar Subtema 2 : Benda Angkasa Luar dan Rahasianya Pembelajaran : 1 dan 2 Muatan Pembelajaran : Bahasa Indonesia (3.9), IPA (3.7), SBdP (3.3) Tujuan Pembelajaran : 1. Dengan menggali informasi dari bacaan, siswa mampu menjelaskan sistem tata surya dan karakteristik anggota tata surya (bintang). 2. Dengan melengkapi tabel perbandingan jarak antara planet yang satu dengan yang lainnya dari matahari, siswa mampu mengurutkan planet anggota tata surya menurut jaraknya dengan matahari. 3. Dengan melengkapi diagram, siswa mampu menyampaikan hasil telusuran tuturan dan tindakan tokoh serta penceritaan penulis dalam teks fiksi 4. Dengan melen...