Jum'at, 31 Oktober 2025
Hari/Tanggal : Jumat, 31 Oktober 2025 Muatan Pembelajaran : 1. IPAS : Melihat karena Cahaya A. CAPAIAN PEMBELAJARAN IPAS Ø Elemen Pemahaman IPAS: Peserta didik memahami sistem organ tubuh manusia yang dikaitkan dengan cara menjaga kesehatan tubuhnya; hubungan antar komponen biotik dan abiotik serta pengaruhnya terhadap ekosistem; siklus air dan kaitannya dengan upaya menjaga ketersediaan air; gelombang bunyi dan cahaya serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari; krisis energi dan upaya penghematan energi serta pemanfaatan sumber energi alter...